"Kalau mereka (Korban) itu terkenal (Jagoan)" tandasnya.
Insiden carok maut ini terjadi pada Jumat 12 Januari malam. Empat orang tewas dalam duel carok yang melibatkan Hasan dan Wardi.
Penemuan empat korban carok itu sempat diabadikan melalui kamera ponsel milik warga setempat. Dalam video itu, terdengar dalam bahasa Madura empat orang itu tewas.
"Settong (satu), duwa' (dua), tello' (tiga), iyeh empa' se mateh (iya empat yang mati)," ujar suara pria dalam video yang beredar viral di media sosial.
Baca Juga: Mengenal Desa Bansari, Pemenang Desa BRILian 2023 Berkat Keindahan Alam & Inovasi Pertanian Modern
Seperti diketahui, telah tejadi duel carok massal yang antara Mat Tanjar, Mat Terdam, Najehri, Hafid vs Hasan Tanjung dan adiknya, Wardi pada Jumat, 12 Januari 2024.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: blora.suaramerdeka.com
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA