paradapos.com – Hal yang menarik, pasca dikalahkannya AC Milan oleh Atalanta, yaitu memainkan pemain yang baru dibeli I Rossoneri kemarin dan dimainkan sebagai pemain pengganti.
Stefano Pioli selaku pelatih AC Milan tersebut, memainkan Filippo Terracciano sebagai pemain pengganti, dirinya dimainkan sang pelatih di babak ke-2.
Filippo Terracciano masuk menggantikan Alex Jimenez pada menit 61'.
Situasi AC Milan sendiri saat itu tengah tertinggal oleh gol penalti dari pemain Atalanta, Teun Koopmeiners di menit 59'.
I Rossoneri sendiri harus puas dengan skor akhir 2-1 untuk kemenangan tim tamu.
Dengan kekalahan tersebut, otomatis membuat tim yang dilatih Stefano Pioli tersebut gugur, pada ajang Coppa Italia.
Artikel Terkait
Sabar/Reza Lolos Final Hylo Open 2025 Usai Kalahkan Ganda Malaysia
Dewa United Bantai Shan United 4-1, Lolos ke Perempat Final AFC Challenge League 2025
Emil Audero Ungkap Sisi Menarik Jamie Vardy di Cremonese: Sederhana dan Profesional
Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Australia Malam Ini 1 November 2025