JAKARTADAILY.ID - Presiden Republik Islam Iran Ebraim Raisi bersumpah akan membalas Israel atas serangan pada hari Sabtu, 20 Januari 2024, yang menewaskan lima petinggi intelijen Garda Revolusi Islam Iran di Damaskus, Suriah.
"Republik Islam Iran tidak akan membiarkan kejahatan rezim Zionis Israel begitu saja, kami tidak akan tinggal diam," ujar Raisi dalam pernyataan resmi yang mengutuk serangan Israel tersebut, dikutip dari stasiun televisi Iran, IRIB.
Sementara itu, Nour News memberitakan mengenai identitas dua petinggi intelijen Iran yang dibunuh oleh Israel di Damaskus, sebagai Jenderal Sadegh Omidzadeh, yang menjabat wakil kepala intelijen Pasukan Al Quds di Suriah, bersama dengan wakilnya yang memiliki nama samaran Haji Gholam.
Artikel Terkait
Demo Komisaris Transjakarta Ancam Gorok Leher, Kecaman Jepang & Desakan Pecat Menguat
AHY Bocarkan Masa Cikeas Gelap SBY: 2 Tahun Pasca Ditinggal Ani Yudhoyono
Demo Komisaris Transjakarta Ainul Yaqin Dikecam Publik Jepang, Desak Pemecatan!
3 Tempat Wisata Religi di Surabaya yang Wajib Dikunjungi: Sunan Ampel, Al-Akbar & Cheng Hoo