paradapos.com - Aksi Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 bukan hanya ditonton oleh penggemar bola tanah air saja.
Timnas Indonesia yang sedang berlaga di Piala Asia 2023 mendapat perhatian khusus oleh dua pengamat sepakbola luar negeri.
Bahkan, jauh sebelum Piala Asia 2023 bergulir dua pengamat sepak bola luar negeri, yakni Reynoso dan Soltero sudah membuat alasan soal peluang Timnas Indonesia.
Namun keduanya menilai, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan tak memiliki peluang untuk lolos ke babak berikutnya.
Lebih kontroversialnya lagi adalah mereka menyebut skuad Asuhan Shin Tae-yong hanyalah sekumpulan anak muda yang bermain TikTok.
Tetapi mata mereka kini bak terbalik usai melihat perjuangan skuad Garuda kontra Irak di laga perdana Piala Asia 2023.
Artikel Terkait
Targetkan Lolos dari Grup, Timnas Indonesia U-17 Lanjutkan Sejarah Manis di Qatar 2025
Maxwell Souza Cetak Hattrick untuk Persija: Pesan Penting Usai Bungkam PSBS Biak 3-1
Strategi Spalletti Bawa Juventus Taklukkan Cremonese di Debut Seri A
PSM Makassar vs Madura United 1-1: Abdul Rahman Selamatkan Juku Eja di Menit 87