Banjir Semarang Lumpuhkan Jalur KA, 16 Perjalanan Kereta Dibatalkan
Hujan deras yang melanda Kota Semarang, Jawa Tengah, mengakibatkan banjir di sejumlah wilayah. Genangan air mengganggu operasi perjalanan kereta api, khususnya di jalur antara Stasiun Semarang Tawang dan Stasiun Alastua yang terendam.
Akibat kondisi ini, PT KAI Daop 4 Semarang terpaksa membatalkan sebanyak 16 perjalanan kereta api. Pembatalan ini merupakan bagian dari rekayasa pola operasi yang diterapkan untuk menjamin keselamatan perjalanan penumpang.
Daftar Kereta Api yang Dibatalkan
Beberapa KA yang dibatalkan keberangkatannya meliputi KA Kedung Sepur, KA Blora Jaya, KA Joglosemarkerto, KA Ambarawa Ekspres, dan KA Banyubiru.
Artikel Terkait
Oknum Polisi dan TNI Tuduh Penjual Es Gabus Pakai Spons, Hasil Lab Buktikan Aman
Proyek Lumbung Pangan 2025 Disorot: Anggaran Dipakai Sejak 2024, Ini Potensi Kerugian Negara
Motor Pemberian Kapolres ke Penjual Es Kue Viral Dipakai Anak untuk Ojol, Dedi Mulyadi Syok
TNI Beri Bantuan Kulkas dan Kasur ke Pedagang Es Gabus, Babinsa Pelapor Dihukum