Cuman 1,2 Juta, Ini 11 Nih Kelebihan Samsung Galaxy A04e

- Senin, 01 Januari 2024 | 06:40 WIB
Cuman 1,2 Juta, Ini 11 Nih Kelebihan Samsung Galaxy A04e

paradapos.com - Samsung merilis trio Galaxy A04 Series pada semester dua 2022 untuk pasar Indonesia.

Ketiga smartphone adalah Samsung Galaxy A04, Galaxy A04s, dan Galaxy A04e.

Ketiga HP tersebut hadir untuk mengisi line-up ponsel kelas entri, sekaligus menggantikan Galaxy A03 Series.

Baca Juga: Samsung Galaxy A54 5G Juga Memiliki Nightography, Bisa FHD 60fps dan 4K

Salah satu anggota dari Galaxy A04 Series yang diperkenalkan adalah Samsung Galaxy A04e.

Inilah smartphone yang akan jadi bahan pembahasan kali ini.

Galaxy A04e mendapat sejumlah peningkatan dari sang pendahulu, yang membuatnya menjadi salah satu pilihan menarik di level entri.

Halaman:

Komentar