Intip 5 Model Rak Sepatu Minimalis Multifungsi, Pilihan Praktis Buat Interior Rumah Jadi Lebih Rapi!

- Jumat, 22 Desember 2023 | 03:20 WIB
Intip 5 Model Rak Sepatu Minimalis Multifungsi, Pilihan Praktis Buat Interior Rumah Jadi Lebih Rapi!

Baca Juga: Bikin Tetangga Nengok Terus! Ini Dia 7 Inspirasi Desain Taman Depan Rumah yang Cantik

Laci pada bagian atas rak menjadi tempat penyimpanan tambahan, seperti kunci rumah atau barang-barang kecil.

2. Model Rak Sepatu Minimalis dengan Pintu Kaca

Rak sepatu dengan pintu kaca transparan memudahkan melihat sepatu di dalamnya tanpa harus membuka pintu satu per satu.

Desain simpel dengan tiga pintu dan lima susun rak bisa menampung hingga 15 pasang sepatu orang dewasa.

Baca Juga: Kepoin 7 Ide Desain Taman Kering Outdoor yang Menawan dan Asri, Tampak Cantik dan Mudah Dirawat!

Fitur adjustable pada rak membuatnya bisa disesuaikan sesuai kebutuhan.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bogorinsider.com

Halaman:

Komentar