HARIAN MERAPI - Anak harus dibiasakan olahrga fisik selama 60 menit perhari, karena sangat membantu tumbuh kembangnya.
Olahraga fisik ini bisa apa saja seperti jogging, olahraga aerobik, berlari, naik sepeda cepat, berjalan kaki menanjak, dan bela diri.
Demikian saran dari para ahli dari American Academy of Pediatrics (AAP) dalam seminar media bertema "Peran Olahraga untuk Tumbuh Kembang Anak secara Optimal serta Manfaat dan Cara Memilihnya" secara virtual baru-baru ini.
Baca Juga: Saat liburan Nataru, ini yang harus dijaga agar tak kena gangguan kolesterol
Para ahli menyatakan bahwa anak membutuhkan total sekitar 60 menit untuk berolahraga fisik setiap hari dengan tidak harus didapatkan dalam satu jangka waktu yang sama.
“Ini secara total, jadi bisa dipotong-potong dengan jumlah durasi sekitar 60 menit,” buka Guru Besar Departemen Ilmu Kesehatan Anak, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Prof. Dr. dr. Rini Sekartini, SpA(K),
Artikel Terkait
Rahadi Algamar, Mahasiswa MNC University, Raih Juara 3 Pop Royalty Singing Competition 2025
Viral Bukti Selingkuh Hamish Daud & Chef Sabrina: Pinterest Hingga Video Raisa Jadi Sorotan
Reza Gladys Gugat Balik Nikita Mirzani, Tuntut Pengembalian Rp4 Miliar
The Grumpy Chef: Arti Julukan, Profil Sabrina Alatas & Fakta Isu Terbaru