"Tetapi, hingga sore hari korban tidak kembali ke rumah dan akhirnya orang tua mencari dan tidak menemukan," terangnya.
Keluarga korban sempat menghubungi teleponnya, namun tidak aktif. "Akhirnya orang tua melapor ke Polres Metro Jakarta Timur," kata dia. Kepolisian juga sudah melakukan pengecekan ke lokasi kejadian mulai korban naik JakLingko dan keberadaan kamera pengawas (CCTV).
"Tidak ada CCTV yang memperlihatkan yang bersangkutan. Kesulitan kita di situ. Jadi kami berharap kepada masyarakat untuk memberikan informasi bila mengetahui keberadaan Sayidah," pungkasnya
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Yayasan Sahabat Pedalaman Juara 1 Mandaya Awards 2025, Bukti Nyata Pemberdayaan 3T
Fakta Gadai Mobil Pajero untuk Selamatkan Bilqis dari Suku Anak Dalam
Menteri Keuangan Purbaya Ungkap Modus Pencatutan Harga Impor: Barang Rp 45 Juta Dicatat Cuma Rp100 Ribu
Oknum Brimob Aniaya Mantan Pacar di Binjai: Kronologi & Proses Hukum Terbaru