paradapos.com- Sebanyak 495 Calon Legislatif (Caleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dari 18 Partai Politik ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cirebon.
KPU juga menetapkan 35 Caleg DPRD Kota Cirebon dari Partai Demokrat yang memiliki persentase keterwakilan perempuan sebesar 40%.
Rincian 35 Caleg DPRD Kota Cirebon Partai Demokrat dengan jumlah laki-laki sebanyak 21 orang dan perempuan sebanyak 14 orang, siap bersaing dengan internal maupun eksternal memperebutkan kursi DPRD.
Memasuki masa kampanye para Caleg DPRD Kota Cirebon Partai Demokrat turut bersosialisasi kepada masyarakat untuk meminta dukungan pada Pemilu 2024 nanti.
Baca Juga: KPU Tetapkan Daftar Nama Caleg DPRD Kota Cirebon dari PKS, Baca Disini!
Berikut ini daftar nama Caleg DPRD Kota Cirebon Partai Demokrat.
Caleg Partai Demokrat dapil 1 DPRD Kota Cirebon Kecamatan Kejaksan dan Pekalipan dengan alokasi 8 kursi:
1. Dr. H. Jaja Sulaeman, M.Pd.
2. Citra Rosseline
3. Setyo Andi Brata
4. Tri Arsyillah Hanief, S.H.
5. Nurhayati Perempuan
6. Firman Nugraha
7. Dhilola Phesi Parasamia, S.Tr.Keb.
8. Maulana Hasanudin, S.H.
Artikel Terkait
PP Himmah Dukung Roy Suryo Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Rocky Gerung Kritik Gelar Pahlawan Nasional Soeharto: Sejarah Bukan Permainan Survei
SBY Buka Suara Soal Kemampuan Meramal Masa Depan: Bukan Klenik, Tapi Futurology
Amien Rais Klaim Jokowi Tidak Punya Ijazah, Tanggapi 8 Tersangka Kasus Polda Metro