Axioo Pongo Studio Memiliki Performa Mumpuni

- Senin, 01 Januari 2024 | 12:01 WIB
Axioo Pongo Studio Memiliki Performa Mumpuni

paradapos.com - Axioo Pongo Studio menjadi salah satu laptop dari Axioo yang cocok untuk Anda para programmer.

Performanya mumpuni berkat prosesor baru dari Intel Core i9 generasi ke-13 yaitu i9-13900H.

Prosesor ini memiliki arsitektur yang cukup padat dengan 14 cores dan 20 threads.

Baca Juga: Review HP Spectre x360: Laptop 2-in-1 dengan Layar Jempolan

Belum lagi GPU yang digunakannya yang sanggup memproses grafis dengan lebih baik dari RTX 4070.

Untuk mengoptimalkan performa yang dihasilkan, chipset-nya dipadukan dengan RAM sangat luas yaitu 32 GB.

Bahkan, Anda masih bisa memperluasnya karena menggunakandual channel DDR5.

Halaman:

Komentar