Masih Bertahan, ATEEZ Sukses Pertahankan Posisi di UK Official Album Chart selama 2 Minggu dengan Album 'THE WORLD EP FIN: WILL'

- Sabtu, 16 Desember 2023 | 09:40 WIB
Masih Bertahan, ATEEZ Sukses Pertahankan Posisi di UK Official Album Chart selama 2 Minggu dengan Album 'THE WORLD EP FIN: WILL'

paradapos.com - ATEEZ menjadi boygroup generasi keempat yang berhasil memecahkan rekor mereka sendiri di beberapa tangga lagu.

Salah satunya, ATEEZ berhasil berada di posisi selama 1 minggu penuh di UK Official Albums Chart untuk album terbaru mereka.

Album terbaru ATEEZ yaitu 'THE WORLD EP FIN: WILL' ini ternyata tak hanya bertahan 1 minggu saja.

Baca Juga: Gempa Bumi Guncang Pasaman Barat, Tidak Berpotensi Tsunami

Posisi ini dibagikan oleh Official Charts bahwa album terbaru ATEEZ menempati posisi ke 57 di UK Official Album Charts.

Hal ini menjadi membanggakan sebab, ATEEZ menjadi grup idol Kpop pertama dari generasi keempat yang masuk chart ini.

Baca Juga: Posting Foto Berdua Pertama Kali, Ini Dia Komentar Netizen Soal Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid

Halaman:

Komentar