Film Ancika Dia yang Bersamaku 1995 menceritakan kisah Dilan di masa perkuliahan dan telah putus dengan Milea, kekasihnya saat masa SMA.
Lalu Dilan pun bertemu dengan Ancika secara tidak sengaja yang saat itu masih siswa SMA hingga akhirnya berkenalan dan berakhir sering bertemu.
Apalagi saat Ancika meminta bantuan Dilan untuk mengerjakan tugas sekolahnya saat tidak sengaja datang ke rumahnya.
Lalu lama-lama keduanya pun menjadi dekat hingga akhirnya pacaran dan menikah setelah Ancika lulus sekolah dan diterima di salah satu Universitas di Bandung.
Film Ancika Dia yang Bersamaku 1995 ini hanya sedikit membahas tentang Milea dan munculnya di akhir setelah menikah.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayopalembang.com
Artikel Terkait
Rahadi Algamar, Mahasiswa MNC University, Raih Juara 3 Pop Royalty Singing Competition 2025
Viral Bukti Selingkuh Hamish Daud & Chef Sabrina: Pinterest Hingga Video Raisa Jadi Sorotan
Reza Gladys Gugat Balik Nikita Mirzani, Tuntut Pengembalian Rp4 Miliar
The Grumpy Chef: Arti Julukan, Profil Sabrina Alatas & Fakta Isu Terbaru