Namun, Bahar bersikukuh lantas menggertak balik empat petugas yang diutus Addin tersebut hingga tak berkutik. "Pendekar apa pendekar, ayo satu lawan satu. Woi keluar kau, kalau pendekar keluar," teriak Habib Bahar.
Habib Bahar menantang Addin untuk keluar atau perang. "Saya tunggu di sini satu jam, saya pergi ke polisi dulu, kooperatif, tapi malah dibikin begini," katanya.
Selain itu Habib Bahar juga tampak terlihat menggertak seorang pria yang diduga intel. "Apa kau mau beking-beking dia, iya? Heh, intel polres mau beking dia kau? jangan," bentak Habib Bahar.
Lantas bentakkan Habib Bahar dijawab oleh pria diduga intel polres tersebut. "Tidak bib," katanya. Setelah digeruduk Habib Bahar bin Smith dan rombongan ormas, akhirnya kasus dugaan penipuan ini telah di proses di Polres Bekasi.
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Salam Social Resmi Hadir: Jejaring Sosial Muslim Aman & Nyaman di Indonesia
Dua Raja Klaim Keraton Solo Salat Jumat di Masjid Agung, Tak Saling Menyapa
Rapat Harian Syuriyah Minta Gus Yahya Mundur dari PBNU: Alasan & Kronologi Lengkap
Viral Video Ustadzah Ning Umi Laila Goda Anak Kecil, Netizen Murka: Ini Faktanya