paradapos.com - Presiden Joko Widodo dengan didampingi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Timur, pada Rabu (20/12/). Rombongan pemerintah meninjau sedikitnya 3 lokasi pengembangan kawasan dan infrastruktur Ibu Kota Nusantara (IKN).
Dua lokasi peninjauan ini sekaligus masuk ke dalam fasilitas umum yang diresmikan hari ini oleh Presiden RI pada Groundbreaking Tahap III. Fasilitas yang dimaksud adalah Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) IKN dan Nusantara Superblock. Dalam sambutannya, Presiden RI menekankan agar pembangunan gedung harus berkonsep green building.
"Saya titip satu untuk desain, green building Karena yang ingin kita bangun, kawasan di seluruh IKN ini kawasan hijau, lingkungan hijau. Jadi, konsepnya berbeda dengan kota-kota di seluruh dunia," kata Jokowi.
Artikel Terkait
Kisah Pilu Kenzie Alfarizi: Bocah Jambi Hilang 2022, Diduga Dibawa Perempuan Tak Dikenal
Demo Ricuh di DPRD Kota Bogor, Mahasiswa Sorot Kinerja Sugeng IPW
Bilqis 4 Tahun Jadi Lebih Agresif Pasca Diculik: Kronologi & Proses Trauma Healing
Lippo Group Diduga Serobot Tanah Jusuf Kalla, 4 Jenderal TNI AD dan AL Dituding Bekingi