paradapos.com — Sesuai informasi yang diperoleh Jurnalis paradapos.com dilapangan bahwa terdapat 2 orang meninggal dunia dari Kecelakaan Maut di Depan Indomaret Legok Paseh Sumedang.
Kecelakaan Maut di Depan Indomaret Legok ini terjadi Senin, 1 Januari 2024 sekitar 16.30 WIB.
Kejadian ini terjadi di Dusun Bihbul, Desa Legok Kidul, Kecamatan Paseh, Kabupaten Sumedang. Tepatnya depan Indomaret Legok pinggir SPUB.
Baca Juga: Badak 55 Berhasil Evakuasi Truk Terkait Kecelakaan Maut di Depan Indomaret Legok
2 Orang yang meninggal dunia itu sebagai berikut.
- Nama : Arvian Ardyti
- Usia : 18 Tahun
- Alamat : Perumahan Bumi Sawala Baru RT02 RW07, Desa Dawuan, Kecamatan Dawuan, Kabupaten Majalengka.
- Nopol : E 6877 WX
- Nama : Farhan Fadillah
- Usia : 21 Tahun
- Alamat : Desa Legok Kidul, Kecamatan Paseh, Kabupaten Sumedang
- Nopol : Z 5297 CN
Sebelumnya korban yang bernama Farhan itu dalam keadaan kritis saat dibawa ke IGD RSUD Sumedang dan untuk Korban bernama Arvian sudah meninggal ditempat.
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA