Ammar Zoni Jadi Tersangka Kasus Narkoba, Irish Bella Sibuk Ikut Fun Run

- Senin, 18 Desember 2023 | 10:00 WIB
Ammar Zoni Jadi Tersangka Kasus Narkoba, Irish Bella Sibuk Ikut Fun Run

Tengah disibukkan dengan kasus narkoba dan proses persidangan perceraian, nampaknya tak mengundang reaksi langsung Irish Bella kepada Ammar Zoni.

Ammar yang ditetapkan sebagai tersangka, Irish Bella justru sibuk dengan kegiatannya sendiri.

Baca Juga: Libur Natal Yuk Jelajahi Keindahan Alam dan Budaya Bali di 4 Destinasi Wisata Menarik di Kabupaten Badung

Seperti yang dapat dilihat lewat akun media sosial miliknya, Irish Bella diketahui sibuk dengan kegiatan Fun Run atau lari santai.

Bersama Run for Humanity, Irish Bella berpartisipasi mengikuti Fun Run.

Fun Run yang diselenggarakan pada Minggu (17/12) ini tak dilakukan sendiri oleh Irish Bella.

Diketahui, Irish bersama Dhini Aminarti ikut Fun Run bersama.***SH

Artikel asli: ketiknews.id

Halaman:

Komentar