Middlesbrough sudah tertinggal 0-4 di babak pertama. Chelsea kemudian menambah dua gol di paruh kedua dan Middlesbrough cuma bisa mencetak satu gol di menit-menit akhir pertandingan.
Baca Juga: Perkuat Layanan Digital, Bank DKI Kerja Sama dengan Universitas Padjadjaran dan Politeknik STIA LAN
Sepanjang laga, Chelsea tercatat melepaskan 13 tembakan, enam di antaranya mengarah ke gawang. Carrick menggambarkan penampilan Chelsea kejam dan brutal untuk timnya.
"Kami kecewa. Pertandingan berlangsung cukup cepat, brutal, sungguh itu adalah pertandingan yang kejam buat kami, dengan enam tembakan on target di sana-sini dan enam gol, ini cukup brutal," ujar Carrick seperti dilansir Metro.
"Jadi kami kecewa, tentu saja, tapi saya sangat bangga bagaimana mereka bertahan dalam pertandingan ini," kata Carrick. ****
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: setiafakta.com
Artikel Terkait
Carlo Ancelotti Bocork 4 Tim Favorit Juara Liga Champions 2025/26
Piala Dunia U-17 2025: Peluang Emas Pemain Indonesia Tembus Eropa, Kata Nova Arianto
Alasan Nicholas Indra Mjosund Dicoret dari Timnas Indonesia U-17 Piala Dunia 2025
Cedera ACL Mees Hilgers: Kronologi, Masa Pemulihan, dan Dampak untuk Timnas Indonesia