Hasil Pertandingan Piala Asia 2023: Kalah Telak, Perjalanan Indonesia Terhenti Usai Berhasil Disingkirkan Australia dengan 0-4

- Senin, 29 Januari 2024 | 02:01 WIB
Hasil Pertandingan Piala Asia 2023: Kalah Telak, Perjalanan Indonesia Terhenti Usai Berhasil Disingkirkan Australia dengan 0-4

Namun, Australia berhasil untuk memaksimalkan segala peluang yang ada.

Baca Juga: Merangkul Sejarah Lokal Dalam Bingkai Budaya

Baca Juga: Waduh! Tamu Ini Nekat Bawa Pulang TV Kamar Hotel, Begini Ceritanya

Australia memimpin lebih dulu lewat gol bunuh diri Elkan Baggott di menit ke-11.
Socceroos menggandakan keunggulan jelang turun minum melalui Martin Boyle.

Timnas Indonesia gagal mengejar ketertinggalan di paruh kedua.

Alih-alih mencetak gol, pasukan yang dilatih oleh Shin Tae-yong ini kembali memungut gawang dua kali.

 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kliktimes.com

Halaman:

Komentar