HARIAN MERAPI - Bek tim nasional Indonesia Pratama Arhan resmi hengkang dari tim Liga Jepang Tokyo Verdy pada musim ini sudah tepat.
Kemana Arhan akan berlabuh? Hingga saat ini banyak rumors berseliweran, namun kemungkinan besar dia tetap akan merumput di luar negeri.
terkait dengan itu, pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae Yong menilai keputusan yang diambil Arhan sudah tepat.
Pasalnya, kata dia, karena selama berseragam Tokyo Verdy, mantan pemain PSIS Semarang tersebut kurang memperoleh menit bermain.
Baca Juga: Tahun Politik: Elektabilitas Mengangkangi Kualitas
Artikel Terkait
Nicolo Bulega Gantikan Marc Marquez di Ducati, Debut MotoGP 2025 di Dua Seri Akhir
Veda Ega Pratama Resmi Naik Kelas ke Moto3 2026, Siap Berduet di Honda Team Asia
Verrell Yustin Mulia Pindah ke Ganda Putra, Berguru ke Fajar Alfian
Sabar/Reza Lolos Final Hylo Open 2025 Usai Kalahkan Ganda Malaysia