LAMONGAN, Radar Lamongan - Tim pelatih Persela menekankan beberapa hal sebagai persiapan menghadapi laga 12 besar Liga 2. Salah satunya mempersiapkan mental pemain, karena di pertandingan terakhir kalah dari Persipa Pati 1-3. Seperti diketahui, Persela masuk grup Y bersama FC Bekasi City, Malut United, dan Deltras FC. Untuk mempersiapkan pada babak tersebut.
Head Coach Persela Lamongan, Djadjang Nurdjaman mengatakan, ada tiga hal yang penting yakni mental, teknik, dan fisik. Menurut Djanur, sapaan akrabnya, semuanya saling berhubungan dan tidak bisa dipisahkan. Sehingga parlu adanya keseimbangan. ‘’Ketiganya harus dikuasai,’’ tutur Djanur kepada Jawa Pos Radar Lamongan.
Skuad Persela dijadwalkan memulai kembali latihan besok (25/12). Eks pelatih Persebaya ini mengaku bakal mempersiapkan tim lebih matang lagi, mulai dari mental dan kepercayaan diri pemain.
Baca Juga: Preview Persela Lamongan vs Persipa Pati Hari Ini: Joko Tingkir Ingin Pertahankan Rekor di Kandang
Artikel Terkait
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia: Kronologi Gol dan Reaksi Nova Arianto
Cara Nonton Selangor FC vs Persib Bandung di Vision+: Live Streaming AFC Champions League Two