"Innalilahi," netizen lainnya syok.
Alih-alih memberikan ucapan selamat kepada Jokowi yang sedang berulang tahun, banyak juga netizen justru memberikan komentar nyelekit pada unggahan itu.
"Husnul khatimah pak jokowi yg ke 64," tulis salah satu netizen.
"Ikut berduka cita," timpal yang lain.
"Semoga cepat menghadap ke tuhan," sahut netizen lainnya.
"Dari fotonya ku ingin mengucapkan Innalillahi," ujar yang lainnya.
Meski demikian, sejumlah netizen lain mendoakan Jokowi panjang umur dan sehat selalu.
"Semoga sehat selalu buat saya pak Jokowi," demikian doa salah satu netizen.
"Bravo jokowi," tulis yang lain.
Diketahui, akun Kementerian Kegelapan kerap mengunggah konten-konten berisi kritikan guna menanggapi kebijakan pemerintah termasuk situasi politik di Tanah Air.
Admin akun tersebut pun sempat menyatakan dukungan kepada mantan pasangan jalur independen, Dharma Pongreku-Kun Wardana di Pilkada Jakarta 2024 lalu.
👇👇
Selamat ulang tahun Pak Jokowi.
Semoga Tuhan yang membalasi 🙏 pic.twitter.com/NyizXRWniO
Sumber: Suara
Artikel Terkait
Syahganda Nainggolan Kritik Gibran: Bagusan Jadi Ketua RT - Analisis Lengkap
Rustam Effendi: Ijazah Jokowi Palsu dan Dibuat di Pasar Pramuka? Ini Faktanya
PP Himmah Dukung Roy Suryo Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Rocky Gerung Kritik Gelar Pahlawan Nasional Soeharto: Sejarah Bukan Permainan Survei