Dengan model meja melayang yang menempel di dinding dan bisa merangkap sebagai meja TV, ruang kerja kantor pribadi jadi makin multifungsi dan pastinya nggak makan tempat.
Baca Juga: Eksklusif dan Harmonis: Panduan Desain Rumah Mewah dengan Teras Bersantai pada Lahan 6x12 Meter
Untuk kursi di ruang kerja kantor pribadi dengan model yang serupa dengan inspirasi tadi, kamu bisa menggunakan kursi kantor TRAVI dari brand Donati.
Selain sudah dilengkapi dengan fitur roda yang memudahkan kamu untuk bergerak lebih leluasa saat bekerja, kursi kantor ini juga memiliki desain yang ergonomis dan modern. Urusan mobilitas dalam ruang kerja kantor pribadi makin mantap, deh.
2. Nyaman Di Ruang Kerja Pada Sudut Kamar Tidur
Ruang kerja kantor pribadi di sudut kamar tidur. Buat yang butuh ruang kerja kantor pribadi lebih personal, misalnya di kamar tidur, kuncinya adalah sederhana tapi tetap multifungsi.
Kamu butuh meja kerja yang praktis dan bisa diandalkan. Pilih saja yang desainnya simpel, tapi tetap menawan dipandang dari segala sisi.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: galerisumba.com
Artikel Terkait
Rahadi Algamar, Mahasiswa MNC University, Raih Juara 3 Pop Royalty Singing Competition 2025
Viral Bukti Selingkuh Hamish Daud & Chef Sabrina: Pinterest Hingga Video Raisa Jadi Sorotan
Reza Gladys Gugat Balik Nikita Mirzani, Tuntut Pengembalian Rp4 Miliar
The Grumpy Chef: Arti Julukan, Profil Sabrina Alatas & Fakta Isu Terbaru