Mahfud MD menegaskan dirinya tidak pernah berbicara soal isu tersebut dengan Sri Mulyani.
"Tidak ada pembicaraan soal tersebut selama ini dengan Sri Mulyani," ujarnya.
Baca Juga: Mahfud MD Tak Ambil Pusing Soal Pembajakan Instagramnya, Tak Akan Cari Siapa Pelakunya
Sebelumnya pakar ekonom senior Faisal Basri menyatakan dalam berbagai diskusi menyebut Sri Mulyani adalah menteri yang secara moral paling siap untuk mundur dari kabinet.
Selain Sri Mulyani, Faisal juga menyebut Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono siap mundur.
Menurut Faisal, menteri dari kalangan teknokrat siap mundur karena isu dukungan Presiden dalam pilpres.
Saya ngobrol-ngobrol kan dengan petinggi-petinggi partai dan macam-macam, nah muncul katanya yang paling siap itu Ibu Sri Mulyani, Pak Basuki juga, dalam kaitannya dengan Gibran ini ya karena ini sudah beyond akal sehat begitu," kata Faisal Basri.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bantenraya.com
Artikel Terkait
Ribuan Kader GPA Berikrar Kawal Pemerintahan Prabowo-Gibran & Sukseskan Asta Cita
Fakta Aksi Joget DPR di Sidang Tahunan 2025: Ternyata Ini Penyebab Sebenarnya
Pipa PPR RIIFO Halal & NSF 51: Solusi Air Bersih & Aman untuk Keluarga
Budi Arie Setiadi Ungkap Alasan Pilih Gerindra, Ini Pertanyaan Menohok dari Prabowo