"Kalau Budi Ari tegas saya mengatakan harus mundur. Ini Jangan dianggap sebagai politis mau Budi Arie mantan ketua relawan atau tidak tetap dia harus bertanggung jawab," kata
"Walaupun dia bukan ketua relawan tuntutan saya tetap sama. Menteri yang salah, tidak proper, tidak mengerti tugasnya harus bertanggung jawab," lanjutnya.
Kemudian terkait tudingan peretasan tersebut disengaja atau tidak. Ia menyerahkan sepenuhnya ke publik.
"Yang jelas pemerintah jelas itu abai, kebodohan iya seperti yang disampaikan DPR. Tapi apakah ada kesengajaan tinggal masyarakat yang menilai," ucapnya.
Sumber: Tribunnews
Artikel Terkait
MH370 2025: Lokasi Baru Diklaim Ilmuwan, Pencarian Segera Dilanjutkan
Presiden Prabowo Salah Ucap Selamat Tahun Baru 2021 di 2026, Respons Gerindra Viral
Somasi ke Budhius M Piliang: Isu Ijazah Jokowi & Keterkaitan SBY Dikupas Tuntas
Alasan Prabowo Tidak Tetapkan Bencana Nasional di Aceh, Sumut, Sumbar: Penjelasan Lengkap