“Ya tadi sama warga berupaya memadamkan api, tapi karena nggak kuat terus menghubungi pemadam kebakaran,” lontarnya.
Baca Juga: Kebakaran Misterius Garasi Rumah di Jombang, Mobil Motor hingga Belasan Sepeda Ludes Jadi Rongsokan
Petugas pemadam kebakaran yang datang, langsung mengerahkan satu unit mobil pemadam dan satu tangka suplai air. Tak butuh waktu lama, api akhirnya berhasil dipadamkan.
“Sekitar pukul 16.50 api berhasil dipadamkan,” sahut Eko Agus Istiawan, petugas Pemadam Kebakaran Pos Mojoagung.
Akibat kejadian itu, seluruh bagian dapur dan gudang di dalam rumah ludes terbakar.
Beruntung, tak ada korban jiwa karena pemilik rumah sedang berada di depan rumah.
Baca Juga: Gegara Bekas Pembakaran Sampah, Gudang Rongsokan di Jombang Ludes Terbakar
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radarjombang.jawapos.com
Artikel Terkait
Chiko Raditya Ditahan, Tersangka Kasus Video Syur AI Siswi SMAN 11 Semarang: Kronologi & Ancaman Hukuman
Viral! PBNU Kecam Keras Gus Elham, Tegaskan Dakwah Harus Jaga Martabat
Mahfud MD Tegaskan Tak Pernah Sebut Ijazah Jokowi Asli atau Palsu
Cara Menulis Artikel SEO yang Efektif: Panduan Lengkap untuk Pemula