Menurut undangan yang diterima redaksi, Bahlil rencananya akan tiba pada pukul 16.00 WIB.
Namun hingga berita ini dibuat pada pukul 16.15 WIB, Bahlil belum juga hadir.
Biasanya, pejabat negara yang datang ke Bareskrim Polri hendak mengklarifikasi sesuatu hal, dimintai keterangan penyidik sebagai saksi, atau melaporkan suatu tindak pidana.
Belakangan, nama Bahlil Lahadalia santer dibicarakan terkait izin tambang beberapa daerah di Indonesia oleh salah satu platform media.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA