Persipal Kubur Mimpi Gresik United Naik Kasta ke Liga 1

- Sabtu, 03 Februari 2024 | 14:20 WIB
Persipal Kubur Mimpi Gresik United Naik Kasta ke Liga 1

Baca Juga: Ditahan Imbang PSBS Biak, Nafas Terakhir Gresik United Rebut Tiket Semi Final Liga 2

Kegagalan ini juga membuat pelatih Gresik United, Agus Indra Kurniawan tak sanggup memberikan komentar.

Dengan suara terbata-bata, dan mata memerah. Mantan pemain timnas itu tak kuasa menahan kesedihan.

“Saya mengapresiasi perjuangan pemain di lapangan. Kami sempat unggul dulu tapi karena pemain kurang fokus. Persipal akhirnya bisa menyamakan kedudukan 1-1,” katanya, Sabtu (3/02/2024).

Baca Juga: Gresik United Tak Bisa Gunakan Stadion Gejos Saat Lawan PSBS Biak, Ini Alasannya

Diakui Agus Indra sejak kick off babak pertama, dirinya mengintruksikan kepada pemain untuk menekan pertahanan Persipal.

Hasilnya beberapa peluang mampu diciptakan tapi tidak membuahkan gol.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: klikmedianetwork.com

Halaman:

Komentar