Baca Juga: OTT KPK di Maluku Utara, Sekda Malut Mengaku Tidak Tahu Keberadaan Gubernur Abdul Ghani Kasuba
Sebagian publik terkejut dengan batalnya Rachmat Irianto bergabung dalam skuad garuda.
Padahal, sebelumnya pelatih timnas garuda Shin Tae-yong menyebut akan membawa 30 pemain ke Turki.
Sedangkan diketahui sebelumnya, 30 pemain itu salah satunya adalah Rachmat.
Akan tetapi hingga saat ini PSSI secara resmi belum mengumumkan siapa saja para pemain yang dipanggil itu.
Beberapa club liga Indonesia telah mengumumkan para pemainnya yang dipanggil oleh timnas untuk TC di Turki.
Artikel asli: kabarfajar.com
Artikel Terkait
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun
Timnas Indonesia U-17 Kalah 1-3 dari Zambia: Kronologi Gol dan Reaksi Nova Arianto
Cara Nonton Selangor FC vs Persib Bandung di Vision+: Live Streaming AFC Champions League Two