"Saya menilai Anda tidak berhak berbicara soal etika, karena Anda memberi contoh yang tidak baik mengenai etika," tambah Prabowo.
"Ketika ada pelanggaran etika, bapak tetap jalan terus dengan cawapres yang melanggar etika. Artinya ada kompromi dalam standar etika," kata Anies Baswedan.
Prabowo kembali menegaskan kepada Anies Baswedan jangan membahayakan pertahanan negara hanya karena ambisi pribadi.
Prabowo meminta agar Anies Baswedan tidak menghasut dan menyesatkan rakyat.
"Itu etika tertinggi. Jangan membahayakan pertahanan dan keamanan rakyat, kasihan prajurit dan polisi-polisi kita," kata Prabowo.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarfajar.com
Artikel Terkait
Kontroversi Kelulusan Jokowi di UGM: Analisis 2 Pernyataan Berbeda Rektor Ova Emilia
Reshuffle Kabinet: Prabowo Ingin Lepas dari Geng Solo dengan Ganti Pratikno?
Reshuffle Kabinet Prabowo 2026: Analisis Isu Penggantian Menlu Sugiono & Menko PMK Pratikno
Reshuffle Kabinet Jilid 5 Prabowo: Calon Wamenkeu Juda Agung hingga Rotasi Menlu