Dia juga meyakini partainya dapat meraih suara sampai 75 persen di NTT. Alasannya, Partai Golkar konsisten mendukung pemerintahan Presiden Joko Widodo yang pada Pilpres 2019 mendapatkan 80 persen suara di NTT.
Sementara itu, untuk perolehan suara pasangan Prabowo-Gibran di NTT, Airlangga optimistis pasangan calon itu memperoleh 65 persen suara.
Jika berkaca pada hasil Pemilu 2019, Partai NasDem mendapat suara terbesar di NTT, diikuti oleh PDI Perjuangan dan Partai Golkar.
Baca Juga: PDI Perjuangan Terima Pengunduran Diri Politikus Senior Maruarar Sirait
Terkait perkiraan hasil Pemilu 2024, Airlangga optimistis suara Partai Golkar dapat menyalip dua partai politik yang dominan di NTT tersebut.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sinarharapan.co
Artikel Terkait
Roy Suryo Diperkirakan Lanjut ke Pengadilan Terkait Kasus Ijazah Palsu Jokowi
Jusuf Kalla Buka Suara Soeharto Jadi Pahlawan Nasional: Kita Harus Terima Kenyataan
Roy Suryo Ditahan, Ijazah Jokowi Akan Diuji di Sidang: Fakta Terbaru
Wacana Budi Arie Masuk Gerindra: Settingan Jokowi untuk Dua Periode Prabowo-Gibran?