Aryo mengatakan, nama-nama yang maju tersebut justru tidak banyak mendapatkan perhatian di awal. “Jadi, apapun itu sebelum janur kuning melengkung atau janur merah, janur oranye, jalur hijau, itu semuanya masih mungkin,” kata Aryo menegaskan.
Ia juga menambahkan, masing-masing partai politik tentu memiliki kepentingan untuk menempatkan kadernya di jabatan publik.
Oleh karenanya, terkait dengan Pilkada 2024 masih banyak kemungkinan yang terbuka, khususnya soal pasangan yang akan mendampingi Anies Baswedan
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Analisis Posisi Jokowi Pasca Lengser: Prabowo Subianto Kuasai Panggung Politik
Tony Rosyid: Tuntut Pertanggungjawaban Jokowi 10 Tahun Memimpin Itu Wajar
Victor Rachmat Hartono Dicegah ke LN: Kasus Pajak PT Djarum yang Menggegerkan
Menkeu Purbaya Tegas: Thrifting Ilegal Tak Akan Dilegalkan, Meski Bayar Pajak!