"Gerak cepat Presiden Joko Widodo mengamankan jagoannya," kata Hendri saat Workshop Peliputan Pilkada 2024 yang diselenggarakan Dewan Pers di Semarang, Jumat.
Menurut dia, Sudaryono memang orang dekat Presiden Terpilih Prabowo Subianto yang sudah lama disiapkan dan menjadi calon kuat di Pilgub Jawa Tengah.
"Jadi sekarang kemungkinan Pak Luthfi sendirian," kata pendiri Lembaga Survei KedaiKOPI tersebut.
Meski demikian, menurut jenderal bintang dua tersebut juga "deg-degan" kalau Kaesang batal di Jakarta dan maju di Jawa Tengah.
Calon gubernur lain yang seharusnya juga maju, kata dia, yakni kandidat yang diusung oleh PDIP.
"PDIP harus mencalonkan dan bertempur di Jawa Tengah," katanya.
Pada pilkada kali ini, menurut dia, PDIP akan menghadapi dua rezim sekaligus.
Artikel Terkait
Roy Suryo Klaim Fufufafa adalah Gibran: Fakta & Bantahan yang Menggemparkan
Projo Deklarasi Dukungan Penuh ke Prabowo-Gibran, Siapkan Capres 2029
Pamali Keraton Solo: Larangan Presiden Melayat Raja yang Wafat dan Dampaknya
Jokowi Gelar Open House di Solo, Ini Momen Langsung dan Alasan Tidak Hadir Kongres Projo