Ketahanan Bodi yang Solid, Samsung Galaxy S23 FE Juga Ada IP68

- Sabtu, 30 Desember 2023 | 12:01 WIB
Ketahanan Bodi yang Solid, Samsung Galaxy S23 FE Juga Ada IP68



paradapos.com - Saat membahas layar, saya sudah menyebutkan kalau perangkat dilapisi dengan kaca pelindung Gorilla Glass 5.

Rupanya, lapisan ini tidak diterapkan pada layar depan saja melainkan juga pada back cover-nya.

Walau tidak sebagus Victus 2 pada Galaxy S23 reguler, namun Anda bisa ekspektasikan ketahanan bodi yang cukup oke pada varian FE ini.

Baca Juga: Infinix Note 30 Pro Dikemas dengan Tampilan Layar AMOLED yang Oke Punya

Sebab, Gorilla Glass 5 dapat jaga ponsel dari kerusakan setelah terjatuh dari ketinggian 1,2 meter ke permukaan keras.

Bodi smartphone juga dilengkapi dengan bahan material aluminium pada sisi frame, yang dibangun pada desain flat.

Sejumlah vendor memutuskan untuk pakai rancang bangun frame melengkung demi alasan estetika, namun saya lebih menyenangi keputusan Samsung kali ini.

Baca Juga: Jadwal Shalat 5 Waktu di Bandar Lampung pada Sabtu 30 Desember 2023

Halaman:

Komentar