paradapos.com - Identitas adalah sesuatu yang melekat pada diri manusia, itu digunakan untuk mengecek layanan kesehatan, mengecek tagihan serta membayar iuran. Sedangkan Nomor BPJS Kesehatan merupakan salah satu yang penting diingat masyarakat.
Namun ada beberapa orang yang lupa dengan nomor peserta BPJS. Anda dapat mengeceknya dengan mendatangi kantor cabang terdekat.
Selain itu juga bisa mengandalkan NIK KTP dan HP saja. Anda bisa memanfaatkan berbagai kanal yang disiapkan pihak BPJS untuk mengetahui nomor peserta. Berikut beberapa caranya:
1. SMS
Salah satu caranya adalah mengirimkan melalui SMS Gateway. SMS itu dikirimkan ke nomor 0877-7550-0400 dengan format NIK (spasi) NIK.
2. Aplikasi Mobile JKN
Artikel Terkait
Bilqis 4 Tahun Jadi Lebih Agresif Pasca Diculik: Kronologi & Proses Trauma Healing
Lippo Group Diduga Serobot Tanah Jusuf Kalla, 4 Jenderal TNI AD dan AL Dituding Bekingi
Chiko Raditya Ditahan, Tersangka Kasus Video Syur AI Siswi SMAN 11 Semarang: Kronologi & Ancaman Hukuman
Viral! PBNU Kecam Keras Gus Elham, Tegaskan Dakwah Harus Jaga Martabat