Konsolidasi DPC Projo Kota/Kabupaten Bekasi Siap Menangkan Prabowo - Gibran Satu Putaran

- Rabu, 17 Januari 2024 | 18:00 WIB
Konsolidasi DPC Projo Kota/Kabupaten Bekasi Siap Menangkan Prabowo - Gibran Satu Putaran

 

paradapos.com - Konsolidasi Pengurus DPC Projo Kota dan Kabupaten Bekasi diadakan serentak pada hari Rabu 17 Januari 2024 di masing-masing DPC Kota dan Kabupaten Bekasi

Kegiatan Konsolidasi dihadiri oleh seluruh pengurus DPC, PAC dan anggota Projo Kota dan Kabupaten Bekasi yang dilaksanakan di 2 Lokasi yaitu Pujasela Galaxy Kafe Kabupaten Bekasi dan GOR Bukit Kencana Kota Bekasi.

Dalam sambutannya Sekretaris DPC Projo Kabupaten, Catur Sugiarno Menyampaikan tujuan konsolidasi untuk memantapkan dan memenangkan Prabowo - Gibran Satu Putaran di Kabupaten Bekasi.

Baca Juga: Audiensi Dengan TKN Fanta Dan Relawan Digital Prabowo-Gibran, Jaringan Pemred Promedia Siap Dukung Pemilu Damai

Ia juga mengajak pengurus DPC dan PAC untuk terus sosialisasi dan mengajak masyarakat agar menggunakan hak pilihnya di Pilpres 2024 serta meyakinkan masyarakat untuk memilih pasangan Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 2 Prabowo - Gibran Satu Putaran.

Halaman:

Komentar