Dalam catatan Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2021, angka kemiskinan kabupaten ini mencapai 16,28 persen.
Selain itu jika dibandingkan dengan tahun 2020 ke 2021 Angka kemiskinan di wilayah ini juga meningkat 0,2 persen. di tahun 2019.
- Kabupaten Pesisir Selatan
Dalam catatan BPS, persentase kemiskinan Kabupaten Pesisir Selatan mencapai 7,11 persen. pada tahun 2021.
Rata-rata populasi penduduk miskin di Kabupaten Pesisir Selatan di atas 35.000 jiwa setiap tahunnya.
Pada tahun 2019, jumlah penduduk miskin tercatat mencapai 36.510 orang dan mengalami penurunan pada tahun 2020 menjadi 35.460 orang.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianhaluan.com
Artikel Terkait
Kerangka Manusia Kwitang: Polda Metro Jaya Ambil Alih Penyidikan, Ini Update DNA Terbaru
Hutama Karya KSO Borong Proyek Jalan Papua Rp 4,8 Triliun, Target Rampung 2027
Zohran Mamdani Kuliah di Bowdoin College: Profil dan Pendidikan Calon Wali Kota New York
Kasus 2 Kerangka di Kwitang Diambil Alih Ditreskrimum, Polisi Tunggu Hasil DNA