“Kita sudah mengalami paceklik logistik selama setahun, jadi bukan barang baru hanya saja angkanya baru terlihat sekarang.” Kata Anis kepada wartawan setelah melakukan kegiatan kampanye di Serang, Banten kamis 21 Desember 2023 kemarin.
Ia juga mengatakan dengan minimnya dana untuk kampanye itu mengajak masyarakat untuk bisa bergerak bersama untuk mendorong dirinya dalam mencalonka diri sebagai Calon Presiden dengan potensi yang dimilikinya.
• Sumbangan uang dari Paslon: Rp 1 Miliar
• Jumlah total dana awal kampanye: Rp 1 Miliar.
2. Prabowo-Gibran (Rp 31,34 miliar)
Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 ini memiliki dana yang paling besar, mereka memiliki dana awal Rp 31,43 miliar dengan rincian Rp 2 miliar dari sumbangan paslon, 600 juta dari sumbangan barang dari partai politik dan Rp 28,83 miliar dari sumbangan jasa partai politik.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: notifindonesia.com
Artikel Terkait
Insanul Fahmi Akui Sudah Menikah dengan Inara Rusli, Ini Bukti dan Kronologinya
Fakta Lengkap Pembunuhan Alvaro Kiano oleh Alex Iskandar: Motif, Kronologi, dan Foto Pelaku
TNI AL Gagalkan Pengiriman Nikel Ilegal di Konawe Utara, Ini Modus Pelanggarannya
Download Snack Video Tanpa Watermark: GetSnackVideo Solusi Tercepat 2024