Hal ini berawal ketika Guinea melakukan laga persahabatan dengan Brasil pada Juni 2023 lalu.
Saat waktu usai, Morlaye Sylla kemudian bertukar kostum dengan Vinicius Jr.
Sialnya, jersey tersebut kemudian hilang dan Morlaye menuduh rekan setimnya mencuri, bahkan pelatihnya di timnas tak luput dari tudingannya.
Dampaknya, muncul ketegangan antara Morlaye dan tim. Bahkan ia menolak keras untuk meminta maaf.
Pada akhirnya Morlaye Sylla didepak dari skuad untuk solusi terbaik agar tak menimbulkan masalah. (*)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: baliexpress.jawapos.com
Artikel Terkait
Erick Thohir Resmi Kuasai 100% Saham Oxford United: Dampak bagi Manajemen dan Masa Depan Pemain Indonesia
Keributan Dillon Danis vs Tim Khabib Pecah di UFC 322: Abubakar Terlibat Ricuh
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025
Kisah Cinta Ricky Subagja & Cica Andjani: Rahasia Harmonis Meski Selisih Usia 26 Tahun