paradapos.com - Sada Sumut Fc meminta dukungan dari suporternya dalam laga terakhir babak play off Liga 2 2023/2024 di Stadion Baharoeddin Siregar, Jumat (2/2) mendatang.
Sekretaris Sada Sumut Fc, Stepanus Purba mengatakan timnya akan memberikan hasil terbaik dalam pertandingan melawan PSKC Cimahi.
"Apapun ceritanya kita berharap menang. Makanya kami akan kasih yang terbaik," kata Stepanus, Selasa (30/1/2024).
Artikel Terkait
Targetkan Lolos dari Grup, Timnas Indonesia U-17 Lanjutkan Sejarah Manis di Qatar 2025
Maxwell Souza Cetak Hattrick untuk Persija: Pesan Penting Usai Bungkam PSBS Biak 3-1
Strategi Spalletti Bawa Juventus Taklukkan Cremonese di Debut Seri A
PSM Makassar vs Madura United 1-1: Abdul Rahman Selamatkan Juku Eja di Menit 87