"Kita minta seluruh pemain bisa memberikan yang terbaik. Bermainlah tanpa beban. Kita sudah menjalani musim ini dengan baik, terlepas dari hasil di luar harapan. Jadi bermain lah dengan enjoy. Supaya perjalanan selanjutnya bisa di jalani dengan baik," ujarnya.
Dikatakannya, pihak manajemen Sada Sumut FC akan terus memberikan dukungan penuh terhadap hasil yang di raih para pemainnya.
"Apalagi tekanan yang harus di hadapi. Kami dari sisi manajemen akan terus mendukung pemain dengan sepenuhnya," ucapnya.
"Kami berharap dukungan dari pendukung Sada Sumut FC. Supaya ke depannya bisa berkiprah lagi di sepakbola nasional dan meraih prestasi. Kebangkitan Sada Sumut FC butuh dukungan dari supporter," pungkasnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sumutinsider.com
Artikel Terkait
Targetkan Lolos dari Grup, Timnas Indonesia U-17 Lanjutkan Sejarah Manis di Qatar 2025
Maxwell Souza Cetak Hattrick untuk Persija: Pesan Penting Usai Bungkam PSBS Biak 3-1
Strategi Spalletti Bawa Juventus Taklukkan Cremonese di Debut Seri A
PSM Makassar vs Madura United 1-1: Abdul Rahman Selamatkan Juku Eja di Menit 87