Guna mendukung kegiatan tersebut, Ketua Umum PCI Badung Widiana bersama Kariana Wirawan membangun Net Cricket di Desa.
Selama ini, tempat latihan Cricket hanya berada di Lapangan Unud Bukit Jimbaran.
Ketua Umum KONI Badung Made Nariana merasa bangga, sebab Cricket yang banyak dimainkan orang asing, sekarang dapat merambah pedesaan.
Ia mengatakan, Desa Sembung harus bangga memiliki atlet kelas dunia. Dan kini dibuatkan venue Cricket yang dapat dipergunakan atlet - atlet muda di desa tersebut.
Nariana mengharapkan kepada PCI Badung, pertandingan persahabatan yang rutin dilakukan dengan atlet asing dapat dialihkan ke Desa Sembung.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: posbali.net
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dituntut Bek Ulsan: Fakta Tamparan & Pengakuan Jung Seung-hyun
Erick Thohir Resmi Kuasai 100% Saham Oxford United: Dampak bagi Manajemen dan Masa Depan Pemain Indonesia
Keributan Dillon Danis vs Tim Khabib Pecah di UFC 322: Abubakar Terlibat Ricuh
Persib Bandung Vs Selangor FC: Modal 5 Kemenangan Beruntun untuk ACL Two 2025