Ia lantas merinci, mulai 2021 total dana yang diterima 302 desa se-Jombang mencapai Rp 280.590.734.000.
Kemudian 2022 meningkat jadi Rp 293.111.955.000 dan 2023 kembali naik menjadi Rp 307.473.648.000.
Baca Juga: 58 Desa di Jombang Digelontor DD Tambahan Rp 139 Juta, Ini Daftar Desa Penerimanya
”Tahun ini ada kenaikan lagi,’’ jelas dia.
Meski ada kenaikan, menurut Evy tak semua desa di Jombang mendapatkan alokasi dengan DD naik.
Sebab, naik atau tidaknya DD tergantung beberapa komponen yang berlaku.
Baca Juga: Eks Kades Mojowarno Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Dana Desa 2018
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radarjombang.jawapos.com
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Akui Keaslian Ijazah Jokowi? Klarifikasi Peradi Bersatu
Analisis APBN 2025: Penerimaan Turun, Belanja & Utang Naik, Defisit Nyentuh 2,92%
PDI Perjuangan Larang Kader Korupsi: Isi Surat Edaran & Arahan Rakernas 2026
Respons PDIP Soal Ambisi Kaesang & PSI Kuasai Jawa Tengah di Pemilu 2029