"Bukan hanya ruang terbuka, tapi juga ruang menyalurkan ekspresi," ucap Seno.
Baca Juga: Jelang Natal dan Tahun Baru, Seluruh Pekerja Kereta Api Daop 8 Surabaya Jalani Tes Narkoba, Ada Apa?
Politikus PDI Perjuangan itu menekankan, Ganjar yang berpengalaman dua periode memimpin Jawa Tengah telah banyak mengeluarkan program-program bagi kalangan anak muda. Hal itu untuk menjaga, ruang-ruang ekspresi atau mental wellness dan juga mental health bagi para kaum muda.
"Dengan memperbanyak pos layanan konseling dan mengaktifkan konselor-konselor sebaya," pungkasnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jawapos.com
Artikel Terkait
Budi Arie Setiadi Gabung Gerindra: Strategi atau Bunuh Diri Politik? Ini Kata Pengamat
Projo Tegaskan Tidak Jadi Partai Politik, Fokus ke Masyarakat
Bank bjb Raih Apresiasi Kemenko Perekonomian untuk Edukasi PMI Perempuan
Strategi Jokowi Diduga di Balik Projo Gabung Gerindra, Ini Kata Hendri Satrio