Teknologi Baterai LFP yang Ditanya Gibran ke Cak Imin di Debat Cawapres, Jadi Bahan Baku Mobil Tesla

- Selasa, 23 Januari 2024 | 07:20 WIB
Teknologi Baterai LFP yang Ditanya Gibran ke Cak Imin di Debat Cawapres, Jadi Bahan Baku Mobil Tesla

Baca Juga: Pakar Mikroekspresi Puji Pengelolaan Emosi Cak Imin dalam Debat Cawapres, Tidak Terpancing Meski Diserang Lawan

Baterai LFP ini dapat digunakan tidak hanya untuk kendaraan listrik, tetapi juga untuk barang elektronik, menara telekomunikasi, fasilitas penyimpanan energi skala besar (power storage), hingga peralatan militer.

Meskipun begitu, kepadatan energi baterai LFP lebih rendah dibandingkan dengan model baterai lithium-ion lainnya seperti NMC (nickel manganese cobalt) dan NCA (nickel cobalt aluminium).

Ini membuat baterai LFP cenderung kurang efisien dengan jangkauan yang lebih pendek.

Baca Juga: Hari Ini Megawati Soekarnoputri Ulang Tahun, Ganjar Ucapkan Selamat Sematkan Salam Metal Menang Total

Meski begitu, susunan kimia baterai LFP mampu menghantarkan arus tinggi dengan suhu yang lebih baik dan menjaga kestabilan suhu baterai.

Baterai LFP dianggap sebagai pilihan yang menjanjikan untuk mobil listrik di masa depan.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: strategi.id

Halaman:

Komentar