Centang biru WhatsApp, yang sebenarnya adalah fitur sepele, dapat menjadi pemicu anxiety yang signifikan.
Sehingga mematikan centang biru WhatsApp bisa menjadi solusi efektif untuk meringankan kecemasan, khususnya di kalangan mahasiswa.
Berikut merupakan langkah-langkah praktis untuk mematikan centang biru
1. Buka aplikasi WhatsApp pada handphone.
2. Pilih opsi settings atau pengaturan di menu aplikasi.
3. Navigasi ke bagian account atau Akun.
4. Pilih opsi privacy atau privasi.
5. Temukan dan nonaktifkan opsi read receipts atau centang biru.
Mematikan centang biru mungkin saja menjadi salah satu langkah kecil, tetapi dampaknya terhadap kesehatan mental mahasiswa bisa sangat besar.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sewaktu.com
Artikel Terkait