GenzDaily – Artis Nirina Zubir baru-baru ini berkomentar mengenai dukungannya kepada paslon Presiden 2024 lewat Instagram pribadi miliknya.
Ia menyatakan mundur untuk menyuarakan dukungan kepada pasangan capres dan cawapres di tahun 2024 ini.
Pernyataan ini berdasarkan atas ketidakjelasan masalah pribadi yang Ia hadapi yang sampai saat ini masih belum terselesaikan.
Baca Juga: NDX A.K.A Gemparkan Bali: Konser Dihentikan, Penonton Kecewa!
Diketahui kasus mafia tanah yang melibatkan keluarganya beberapa tahun lalu tak kunjung tuntas hingga saat ini.
Kasus yang bermula dari mantan asisten rumah tangganya yang melakukan pemalsuan akta tanah sehingga Nirina menderita kerugian sebesar Rp 17 Milyar.
“Awalnya ibu saya merasa suratnya hilang, jadi minta tolong kepada Asisten Rumah Tangga untuk diurus suratnya. Namun alih-alih diurus surat tersebut disalahgunakan dengan mengubah nama kepemilikan,” jelasnya dalam konferensi pers tahun 2021 silam.
Artikel Terkait
Bukan Cuma Nikita Mirzani, JPU Juga Ajukan Banding atas Vonis 4 Tahun Kasus Reza Gladys
Still Single VISION+: Review Sinopsis, Pemain, dan Cara Nonton
Raisa Absen Sidang Cerai Perdana, PA Jaksel Ingatkan Risiko Gugatan Dibatalkan
Hasil Pemeriksaan Medis Mengejutkan Biru di Terbelenggu Rindu Episode 412