Namun sebelum menyaksikan kelanjutannya, simak terlebih dahulu recap atau rangkuman cerita dalam episode sebelumnya.
Di episode lalu, Kim Baek Du, Oh Du Sik, Min Hyeon Uk, Joo Mi Ran, Kwak Jin Su dan Cho Seok Hui bekerja sama untuk menemukan pelaku pembunuhan Choi Chil Seong.
Cho Seok Hui menemukan bukti berupa ponsel genggam model lama yang kemungkinan digunakan oleh pelaku.
Namun sayangnya, ponsel tersebut sudah rusak sehingga tidak ada petunjuk apapun yang mengarah kepada pelaku.
Teman-teman masa kecil itu kemudian membuat sebuah umpan untuk memancing pelaku agar keluar.
Joo Mi Ran mengorbankan dirinya untuk dijadikan sebagai umpan, identitasnya sebagai putri Joo Cheol Yong tersebar ke seluruh wilayah.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: klikaktual.com
Artikel Terkait
Bukan Cuma Nikita Mirzani, JPU Juga Ajukan Banding atas Vonis 4 Tahun Kasus Reza Gladys
Still Single VISION+: Review Sinopsis, Pemain, dan Cara Nonton
Raisa Absen Sidang Cerai Perdana, PA Jaksel Ingatkan Risiko Gugatan Dibatalkan
Hasil Pemeriksaan Medis Mengejutkan Biru di Terbelenggu Rindu Episode 412