Meski begitu Prabowo tetap menjadikan pengalaman itu sebuah hikmah yang berharga. "Memang perlu ada contoh yang terbaik dan yang nakal," lanjutnya.
Sebelumnya, dalam silaturahmi tersebut SBY juga memberikan lukisan berjudul “Standing Firm Like Rocks” yang dimaknai sebagai keyakinan SBY dan Partai Demokrat atas kepemimpinan Prabowo mendatang. SBY mengaku membuat lukisan itu selama 10 jam khusus untuk Prabowo.
“Batu di tengah samudra, ini Pak Prabowo keyakinan saya atas pemimpin kita mendatang. Meningkatkan kesejahteraan rakyat, menegakkan hukum dan keadilan dan tugas-tugas lain yang diemban beliau nanti, semoga berkenan,” ujar SBY.
Sumber: inilah
Artikel Terkait
Indonesia dalam Dewan Perdamaian AS-Israel: Langgar Prinsip Bebas Aktif?
Satpam SMP di Luwu Utara Dihajar Murid: Kronologi Lengkap & Fakta Polisi
Fakta Kasus Es Gabus Viral: Hasil Lab Bantah Tuduhan Spons, Polisi Minta Maaf
Oknum Aparat Minta Maaf ke Penjual Es Kue Bogor: Kronologi Lengkap & Bantuan Hotman Paris