Melansir videonya, Ahok mengatakan ada oknum Pemda yang terlibat dalam pusaran uang parkir liar tersebut. Bahkan, kata Ahok, oknum tersebut menolak usulan menertibkan parkir liar di wilayah Jakarta.
"Parkir-parkiran seperti di Waduk Melati itu saya usul beberapa kali (untuk ditertibkan), tapi ada oknum di Pemda yang enggak mau. Saya kira ada pembagian uang yang banyak sekali di parkir-parkir liar ini," ujarnya, dikutip Selasa (21/5/2024).
Bahkan politikus PDIP ini mengaku pernah secara langsung menemui jukir liar. Mereka memang menerima uang dari parkir liar itu mendapat uang, namun penghasilannya tidak terlalu bagus
Sumber: tvOne
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Projo Belum Jadi Partai? Ini Analisa Pakar Soal Tantangan Berat Menuju Parlemen
Viral Aksi Pengendara Motor Adang Ambulans Bawa Pasien di Bandung, Pelaku Ditilang!
Kakek 82 Tahun Tewas Hanyut di Sungai Kande Api Pangkep, Sempat Hilang 3 Hari
Uya Kuya Ditelepon Jenderal Gara-Gara Hoaks Gaji DPR: Kronologi & Klarifikasi Lengkap